Selasa, 29 November 2011

Pro dan Kontra Aspek Psikologi Internet

psikologi dan teknologi internet


Ø Pro dan kontra aspek psikologi internet


Ø Internet sebagai media komunikasi, merupakan fungsi internet yang paling banyak digunakan dimana setiap pengguna internet dapat berkomunikasi dengan pengguna lainnya di seluruh dunia. Media pertukaran data, dengan menggunakan email, newsgroup, ftp dan www (world wide web – jaringan situs-situs web) para pengguna internet di seluruh dunia dapat saling bertukar informasi dengan cepat dan murah.

Ø Identik dengan pornografi, penipuan, perjudian serta mengurangi sifat sosial manusia.

Ø Pembajakan akan mencakup semua bidang, termasuk perangkat lunak, musik, film, dsb Hampir setiap industri adalah kehilangan jutaan dolar karena internet.

Ø Dampak positif yang didapat oleh anak yang bisa menggunakan internet adalah berkembangnya kognitif yang signifikan dam kemampuan spatial.

Ø Dampak negative yang dapat diperoleh adalah jika anak sudah terpengaruh oleh pornografi dan kecanduan game online. Kecanduan game online dapat membuat anak lebih agresif karena permainan yang dimaikan kebanyakan adalah permainan tentang kekerasan seperti tembak-tembakan atau berkelahi.


Ø Pemanfaatan teknologi internet yang baik dan realistis serta dampak yang baik untuk anak dan remaja


Dampak positif nya adalah internet bisa memberi dampak negatif bagi kalangan masyarakat khususnya remaja dan anak-anak. Misalnya para remaja membuka situs-situs porno di internet. Itu merupakan salah satu perilaku menyimpang yang dilakukan remaja. Semua dapat merusak moral para remaja yang merupaka generasi penerus bangsa.


Dampak buruk dari internet adalah timbul berbagai macam kejahatan. Diantaranya adalah pencurian uang di Bank melalui internet, dan biasanya orang yang ahli di bidang itu disebut Hacker. Perbuatan kriminal tersebut sulit untuk di deteksi karena mereka menggunakan taktik sendiri dan kode-kode tertentu dalam pelaksanaan misi mereka. Dan itu semua tidak dapat diketahui pihak lain. Contoh kejahatan lain adalah penipuan undian berhadiah. Dan masih banyak lagi tindak kriminal yang dilakukan melalui internet.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar